Minggu, 03 Januari 2010

Mengenal sejarah keyboard


keyboard adalah salah satu hardware pada komputer, oleh karna itu setiap kita mengdengar kata keyboard pasti kita akan teringat pada komputer.

penciptaan mesin ketik yang dasar rancanganya dibuat dan dipatenkan oleh christopher latham pada tahun 1868 dan mulai dipasarkan pada tahun 1877 oleh perusahaan Remington mengilhami penciptaan keyboard komputer.

keyboard komputer pertama disesuaikan dari kartu pelubang (punch card) dan tekhnologi pengiriman tulisan jarak jauh (Teletype). keyboard merupakan sebuah papan yang terdiri dari tombol tombol untuk mengetikan kalimat dan simbol-simbol khusus lainya pada komputer.

jumlah tombol-tombol seluruhnya adalah 104 tuts. sedangkan pada mesin ketik jumlah tutsnya adalah 52 tuts. Pada umumnya bentuk keyboard adalah persegi panjang tapi dengan perkembangan jaman keyboard saat ini memiliki bentuk yang variatif.

siswa berwawasan it.






Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 komentar: on "Mengenal sejarah keyboard"

Posting Komentar